Pages
▼
Monday, August 1, 2011
@poconggg juga pocong
mungkin kalau awalnya saya ndak ngikutin apa yang menjadi trending topic di twitter tiap malam jumat, saya pasti mikir @poconggg ini adalah akun yang kurang kerjaan banged, dan ternyata memang..kurang kerjaan...ya iyalah..secara @poconggg masih jomblo, ngapain juga kalo kerjanya ga ngetwit..mau kencan ga ada yang diapelin..iya kan conggg?? *dilempar*
alasan kedua saya beli buku @poconggg juga pocong juga gara-gara baca blog-nya..yang ada dalam pikiran saya waktu itu..gila ini pocong!! pocong yang beda sama pocong kebanyakan...*emang kamu tahu shop? pocong kebanyakan itu kek apa? eaaa..:))
dan akhirnyaaa....setelah bolak balik ngider beberapa toko buku, mulai dari toga mas, gunung agung hingga gramed, dan saya tak berhasil mendapatkan buku itu..:( tiap tanya ke mas-mas petugasnya mesti bilang lagi habis dan inden kalau ga mau kehabisan. berhubung saya males inden, takutnya begitu saya inden eh malah ada di toko buku lainnya...dan akhirnya setelah sabar menunggu saya mendapatkan buku ini jugaaaaa...*jejingkraan..:)
oke...mari mulai reviewnya...:D
Pada bagian kata pengantar bikin saya terenyuh pada kalimat ini : "gue tau, tangan bisa menyentuh sesuatu yang tak tersentuh oleh hati. Tapi dibalik semua itu, hati bisa menyentuh sesuatu yang tak tersentuh oleh tangan" *jleeeep se jleeep jleeeeepnyaaa.....
pada bab Cerita horor tidak akan pernah seindah ini, kawaan..ada beberapa quotes dari beberapa potongan film :
"when you loves someeone, you love all of them. not just the good parts, but the bad ones too" (valentine's day.2010)
"oh yes, the past can hurt. but, you can either run from it or, learn from it." (the lion king.1994)
"i like being on my own, cause relationship are messy and people's feeling hurt" (500-days of summer.2009)
"death is peaceful and easy. life is harder" (twilight. 2008)
"dia dipanggil suster keramas karena semasa hidupnya dia keramas setiap hari" (suster keramas.2009)
quotes yang terakhir beneran bikin ngakak dan sepicless....:))
"kata orang, pacaran itu harus saling mengisi. gue rasa ini ada benernya. kalau orang yang pacaran punya sifat dan karakter yang sama dengan pasangannya, berarti kekosongan dan kekurangan mereka nggak akan pernah terisi. malah dengan adanya perbedaan justru akan membuat mereka saling melengkapi. setiap celah bisa terisi dengan perbedaan tadi. ribet kan? siapa suruh pacaran?" hal. 42
setuju banged sama kalimat diatas, menurut saya kalimat itu tak hanya untuk mereka yang sedang pacaran tapi juga berlaku buat dua orang yang dalam sebuah komitmen. bagaimana saling melengkapi dan saling mengerti serta saling support. yang namanya dua kepala, susah sekali disatukan kalau tidak dilandasi saling mengerti dan saling percaya...*eaaaa....iki bener aku nulis gini ta? uhuk...:))
kalau mau nembak seseorang..pas kan sama tanggal 1 april..kalau diterima alhamdulillah, dan kalau ditolak tinggal bilang : APRIL MOP!! *sumpah kocak....:))
"there is a 'lie' in believe, 'over' in lover, 'end' in friend, 'us' in trust, and 'if' in life" *jleeep...sak polnyaaaa...
"gue itu single lo ya, bukan jomblo. single itu prinsip, jomblo itu nasib" *hening....galau...
dan saya kasih bintang 4 buat buku ini...saya kasih 5 kalau ada id twitter saya dalam bukunya...:D
gambar dikopi dari sini
Serius pocong masing jomblo..?
ReplyDeleteahaaa aku blm baca bukunya... thx infonya
ReplyDelete@agok...iya gok....ga pingin nyilih buku ku ta??? :D
ReplyDelete@fanabis : ayok baca...bukunya lucu2 garing bikin jlep jlep..:D
kerenn pkok nya, ampe gtw lgi mw bilang apaan
ReplyDeleteconggg, pgen bgt jumpa sama kamu
kendy chen
saya cinta poconggg <3 :*
ReplyDelete